- Asuransi Sinar Mas Bayarkan Klaim Kargo Rp760,29 juta ke Perusahaan Terdampak Banjir Rob Semarang
- UD Trucks Perkenalkan UD Telematics di GIIAS 2022, Tawarkan Monitoring Armada Menyeluruh
- Sambut HUT RI Kemerdekaan, JNE dan Polda Metro Jaya Gelar Sentra Vaksinasi Bosster
- Hino Gelar Talkshow “Kepercayaan Penumpang Terhadap PO Bus Pasca Pandemi” di GIIAS 2022
- Hari Ketiga GIIAS 2022, UD Trucks Adakan Pelatihan Keselamatan Berkendara Diikuti 35 Pengemudi
- Dukung Energi Ramah Lingkungan, UD Trucks Perkenalkan 4 Model Baru Quester Euro 5 di GIIAS 2022
- Di GIIAS 2022 HMSI Pamerkan Hino Dutro Z EV, Truk Listrik Berdaya Angkut 1 Ton
- Mumpung Gratis, ke Pameran Otomotif GIIAS 2022 Bisa Lewat Tol Serpong-Balaraja Seksi 1A
- Buka Pameran Otomotif GIIAS 2022, Menko Airlangga: Tahun Ini Lebih Banyak Mobil Listriknya
- Berkapasitas 500 Ribu TEUs dan 8 Juta Nonpeti Kemas, Jokowi Resmikan Terminal Kijing di Pontianak
Deretan Motor yang Diluncurkan di GIIAS 2021, Ada Merek Asal Malaysia

Penyelenggaraan GAIKINDO
Indonesia International Auto Show (GIIAS) 2021 tidak hanya para peserta APM (Agen Pemegang Merek) kendaraan penumpang maupun
komersial. Ajang tahunan ini juga
menghadirkan motor 6 merek yaitu Honda, Benelli, SYM, SM Sport, WMoto dan CF
Moto.
Beberapa merek motor tersebut melakukan launching di ajang GIIAS 2021:
Baca Lainnya :
- Resmikan Tol Serang-Panimbang Seksi I, Jokowi: Tanpa Infrastruktur Memadai Biaya Logistik Jadi Mahal0
- Kolaborasi Hino Bus R260 dengan Karoseri Tentrem, Lahirkan Avante H7 AB Berbahan Aluminium0
- Melihat Prokes Covid-19 Pameran GIIAS 2021, Pengunjung Wajib Vaksin 2 Kali dan Kapasitas Cuma 75%0
- GIIAS 2021 Siapkan 31 Mobil Berbagai Merek untuk Test Drive, Ini Cara Daftarnya0
- Tiga Line-Up Andalan MG di GIIAS 2021, Ada Edisi Terbatas Khusus Fans Liverpool 0
\
Benelli Keeway SCR
250V
Honda New CB150X4
Suzuki Gixxer SF 250
WMoto, merek motor Malaysia
GIIAS 2021 akan berlangsung mulai tanggal 11 – 21 November 2021. Pameran
berskala internasional ini didukung oleh, Astra Financial & Logistic
kembali hadir sebagai Platinum sponsor GIIAS 2021, dukungan lainnya juga datang
dari Pertamina, dan tahun ini OLX Autos memberikan dukungannya sebagai official
trade in partner. Selain itu Astra Honda Motor, Llumar, MLD Spot,
Boson, dan BKleen Indonesia sebagai safety protocol partner GIIAS
2021.
Teks: Redaksi
Foto: GIIAS